Entries by

Babinsa Sertu Didik HG Laksanakan Komsos untuk Pererat Hubungan TNI dan Masyarakat di Pamekasan

PAMEKASAN – Babinsa Desa Ambat, Sertu Didik HG, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di rumah Matnali, Dusun Trasang, Desa Ambat, Kecamatan Tlanakan. Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi sekaligus sarana untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat. Melalui Komsos, Babinsa dapat menggali informasi sekaligus memperkuat ikatan kebersamaan sehingga tercipta suasana tentram, harmonis, dan […]

Babinsa Koramil 0820-26 Tegalsiwalan Dukung Ketahanan Pangan Melalui Pendampingan Penanaman Padi

Probolinggo – Upaya mewujudkan ketahanan pangan terus dilakukan jajaran TNI melalui pendampingan kepada para petani di wilayah. Hal ini terlihat dari kegiatan yang dilakukan oleh Serma Masruji, Babinsa Koramil 0820-26/Tegalsiwalan, yang turut serta mendampingi penanaman padi di lahan milik Bapak Nurhasan seluas 350 meter persegi di Desa Banjarsawah, Kecamatan Tegalsiwalan, Kabupaten Probolinggo. Turunnya Babinsa ke […]

Pabung Kodim 0820/Probolinggo Hadiri Peringatan 160 Tahun Dewa Utama di Klenteng Sumber Naga

Probolinggo, Pabung Kodim 0820/Probolinggo Mayor Kav Edy Surnoto menghadiri peringatan hari bertahtanya Dewa Utama yang telah berumur selama 160 tahun di tempat ibadat Tri Dharma (Klenteng) Sumber Naga dengan rangkaian acara bakti sosial berupa pembagian sembako, Senin (8/9). Pabung Kodim 0820/Probolinggo Mayor Kav Edy Surnoto mengatakan, bahwa pihaknya sangat mengapresiasi inisiatif Klenteng Tri Dharma Sumber […]

Babinsa Koramil 0822-14/Botolinggo Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Panen Padi di Bondowoso

Bondowoso – Upaya menjaga ketahanan pangan di wilayah pedesaan terus dilakukan oleh jajaran TNI AD. Babinsa Koramil 0822/14 Botolinggo, Serda Deny Wahyudi, melaksanakan pendampingan panen padi jenis Impari 32 di lahan seluas 250 meter persegi milik Ibu Siti Nurazisah di Desa Gayam Lor, Kecamatan Botolinggo, Kabupaten Bondowoso, Minggu (7/9). Kegiatan ini merupakan bagian dari program […]

TNI, Damkar, dan Warga Bersinergi Padamkan Kebakaran Dapur di Desa Kerjo, Trenggalek

Trenggalek – Terik matahari siang yang menyengat tak menyurutkan semangat aparat TNI, petugas Pemadam Kebakaran (Damkar), dan warga Desa Kerjo, Kecamatan Karangan, Kabupaten Trenggalek, Minggu (7/9/2025). Mereka berjibaku melawan kobaran si jago merah yang melahap dapur rumah milik Yusuf Anshori, warga RT 23 RW 03. Kepulan asap pekat yang membumbung tinggi menjadi saksi nyata betapa […]

Babinsa Koramil 0829-12/Modung Laksanakan Karya Bakti Pembangunan Jalan Baru di Dusun Blutokan

Bangkalan – Dalam rangka meningkatkan kepedulian terhadap pembangunan di wilayah desa binaan, Babinsa Koramil 0829-12/Modung, Sertu Syahrir, melaksanakan kegiatan Karya Bakti (Karbak) bersama warga masyarakat Dusun Blutokan, Desa Langpanggang, Kecamatan Modung, Kabupaten Bangkalan, pada Minggu (07/09/25). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WIB ini difokuskan pada pembuatan jalan baru yang nantinya akan memudahkan akses transportasi […]

Kodim 0820/Probolinggo Gelar Apel Siaga dan Patroli untuk Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

Probolinggo – Upaya menjaga stabilitas keamanan wilayah terus dilakukan oleh jajaran Kodim 0820/Probolinggo. Babinsa Koramil 0820/12 Kraksaan bersama anggota Koramil jajaran menggelar apel siaga yang dilanjutkan dengan patroli gabungan di wilayah Kecamatan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo. Kegiatan yang dipimpin oleh Serka Atym ini diikuti sebanyak 26 personel. Apel siaga menjadi titik awal untuk memastikan kesiapan personel […]

Kasdam V/Brawijaya Brigjen TNI Zainul Bahar Lakukan Kunjungan Kerja ke Kodim 0820/Probolinggo

Probolinggo, Kasdam V/Brawijaya Brigjen TNI Zainul Bahar melakukan kunjungan kerja ke Kodim 0820/Probolinggo, kedatangan nya pun disambut langsung oleh Dandim 0820/Probolinggo Letkol Arh Iwan Hermaya bersama para pewira di lingkungan Makodim setempat. Kasdam V/Brawijaya Brigjen TNI Zainul Bahar mengatakan, kunjungan kerja kali ini tentunya bertujuan untuk mengecek secara langsung dan memberikan pengarahan kepada personel TNI, […]

Babinsa Koramil 0812-26/Pucuk Dukung Swasembada Pangan Melalui Panen Kedelai di Lamongan

Lamongan,- Dukung upaya pemerintah dalam mewujudkan swasembada pangan, Babinsa Koramil 0812/26 Pucuk melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan petani sambil membantu panen kedelai di wilayah binaan di Dusun Dati Desa Pucuk dan desa Wanar Kec Pucuk Kab Lamongan, Minggu (07/09/2025). Serka Mifta dan Sertua Atrap selaku Bintara Pembina Desa Babinsa mengatakan Komsos yang dilakukan ini […]

Serda Supiyan Dukung Pembangunan Kamar Mandi dan WC Umum di Desa Kedungrejo

Madiun – Babinsa Koramil 0803/03 Balerejo, Desa Kedungrejo, Serda Supiyan turut serta membantu warga dalam pembangunan kamar mandi dan WC umum di desa setempat, Minggu (7/9). Kegiatan yang dilakukan bersama masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kebersihan lingkungan sekaligus mendukung kebutuhan dasar warga. Pembangunan fasilitas tersebut dikerjakan secara bergotong royong. Warga tampak antusias dan saling bahu-membahu, […]