Babinsa Jombang Dampingi Pembuatan Sumur Irigasi untuk Mendukung Ketahanan Pangan Petani
Jombang – Babinsa Desa Plabuhan Koramil 0814-08/Plandaan, Sertu Joko Suprayitno, mendampingi petani dalam kegiatan pembuatan sumur sebagai sumber irigasi sawah. Kegiatan ini merupakan upaya mendukung ketahanan pangan, terutama dalam menghadapi musim kemarau. Rabu (10/09/2025). Menurut Sertu Joko, ketersediaan air merupakan faktor utama untuk menjaga hasil panen tetap optimal. “Dengan adanya sumur irigasi, para petani tidak […]
