Kodim 0806/Trenggalek Gelar Operasi Pasar Murah untuk Stabilitas Pangan di HUT ke-80 TNI
Trenggalek – Dalam rangka memperingati HUT ke-80 TNI, Kodim 0806/Trenggalek menunjukkan komitmennya menjaga stabilitas harga pangan dengan menggelar Operasi Pasar Murah. Program ini dilaksanakan melalui penjualan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) di Lapangan Desa Wonoanti, Kecamatan Gandusari, Jumat (12/9/2025). Kegiatan tersebut digelar berbarengan dengan agenda budaya adat Desa Wonoanti, yaitu Katobilan, sehingga mendapat […]
